Pada Januari 2016, Rumah sakit Sitanala yang beralamat di Jalan Dr. Sitanala No. 99, Karang Sari, Kota Tangerang, melakukan pemesanan terhadap semua mobil operasional rumah sakit tersebut. Pemesanan ini berasal dari Distributor kami yang terletak di kota tangerang. Ada beberapa varian mobil operasional yang mereka pesan diantarannya : Toyota Avanza, Suzuki APV, Vios dan Nissan Grand Livina. Semua pesanan menggunakan warna hijau dengan tipe bahan taslan Tisquind Grade Premium.
Spesifikasi Material :
Bahan : Taslan Tisquind GradeA
Warna : Hijau
Custom : None
Logo : Brand
Quantity : 8 item
Process : 2 Days
Delivery : On Send
Leave a Comment