Wiper merupakan salah satu alat yang digunakan untuk membersihkan kaca mobil dari air, debu, atau benda kecil lainnya yang mengganggu pandangan saat berkendara. Pada saat musim hujan atau cuaca buruk wiper berperan sangat penting agar pengemudi tetap bisa mendapatkan pandangan terbaik dalam berkendara. “Prinsipnya ketika cuaca hujan ada potensi bahaya dimana padangan semua orang terganggu